Versions Compared

Key

  • This line was added.
  • This line was removed.
  • Formatting was changed.

Status
colourGreen
titleakses cepat

Table of Contents

Pengantar

Dalam guide ini akan dijelaskan mengenai tahapan dalam melakukan pembuatan RKA yang akan dilakukan oleh BPP. Untuk membuat RKA, administrator BPP terlebih dahulu harus memastikan telah membuat program kerja unit untuk digunakan sebagai bahan RKA. Pembuatan program kerja unit telah dijelaskan pada referensi guide terpisah dari modul ini Program Kerja Unit.

Akses Menu RKA

Untuk mengakses menu RKA, administrator BPP dapat memilih menu “Keuangan" pada tab menu bar, kemudian pilih "RKA".

...

  1. Untuk membuat RKA, administrator BPP dapat terlebih dahulu memastikan setting awal.


    Penjelasan:

    • Tahun Anggaran → administrator BPP memastikan bahwa tahun anggaran sudah sesuai dengan tahun anggaran RKA.

    • Sumber Dana → untuk sumber dana sesuai dengan keputusan, administrator BPP hanya dapat menggunakan anggaran NonPNPB.

    • Versi → menggunakan versi DEFINITIF

  2. setelah memastikan setting awal, maka administrator BPP dapat membuat RKA dengan memilih tombol “Buat Data Baru".


    setelah memilih tombol “Buat Data Baru", maka akan muncul tampilan halaman pengisian RKA, sebagai berikut:

  3. Pada tahap ini, administrator BPP dapat melakukan pengisian RKA dimulai dari pengisian Program Kerja Unit pada tab menu RKA. Kemudian pilih icon file yang ada pada sisi kanan.


    Setelah memilih icon file, maka akan muncul daftar tampilan program kerja unit yang telah dibuat sebelumnya, sesuai dengan unit kerja yang dipilh sebelumnya.

    Image RemovedImage Added

  4. Selanjutnya administrator BPP memilih program kerja dengan cara pilh dan klik pada nama program kerja.


    setelah berhasil memilih program kerja unit, maka tampilan akan kembali ke halaman RKA dengan rincian program kerja ITS dan program kerja unit telah terisi sesuai dengan pilihan program kerja unit yang telah dipilih.


  5. Selanjutnya, administrator mengisikan detail Kegiatan dan Sifat Kegiatan. Dalam pengisian sifat kegiatan, telah disediakan dua pilihan, yaitu Rutin dan Pengembangan.

    Catatan:
    Jika sifat kegiatan yang dipilih adalah pengembangan, maka akan tampil tab menu TOR dan administrator diwajibkan mengisi TOR.

    Image Modified

  6. Setelah mengisi detail Kegiatan dan Sifat Kegiatan, maka tahap selanjutnya adalah memilih daftar Klasifikasi Kegiatan.

  7. Setelah memilih daftar Klasifikasi Kegiatan, berikutnya adalah mengisi Volume dan Satuan Output.

  8. Selanjutnya administrator dapat melakukan pengisian atau penyertaan file Data Pendukung. Pengisian file Data Pendukung ini bersifat optional dan tidak diwajibkan.

  9. Setelah selesai melakukan pengisian pada tab menu RKA, maka tahap selanjutnya adalah melakukan pemilihan Indikator Kinerja.
    Indikator Kinerja adalah indikator yang telah dipilih pada saat membuat program kerja unit. Dalam memilih indikator kinerja, tidak harus memilih semua indikator, administrator dapat memilih indikator kinerja yang sesuai dengan capaian rencana kegiatan yang diinginkan"

  10. Selanjutnya adalah memilh Jadwal Kegiatan dari RKA yang dibuat.

  11. Jika sudah merasa yakin dengan apa yang telah diisikan, maka administrator dapat melakukan proses simpan data dengan memilih tombol “Simpan Data Ini

Membuat Mata Anggaran RKA

Sebelum melakukan perincian biaya untuk RKA, administrator BPP terlebih dahulu diharuskan membuat mata anggaran untuk digunakan pada RKA yang telah dibuat, tahapan yang dilakukan adalah sebagai berikut:

  1. Setelah membuat RKA, maka akan muncul tabel biaya RKA untuk menentukan mata anggaran dan biaya yang digunakan pada RKA.

    Image Added

  2. Untuk dapat menentukan biaya RKA, maka tahap pertama adalah mengisikan induk mata anggaran.

    Image Added


    Image Added


    Catatan:
    Induk mata anggran yang ditampilkan adalah hasil dari memilih klasifikasi kegiatan di pembuatan RKA dan yang dapat dipilih hanya yang berwarna biru".

  3. Langkah selanjutnya setelah memilih induk mata anggaran adalah memilih sub mata anggaran.
    Sub mata anggaran tidak akan tampil jika belum meilih induk mata anggaran"

    Image Added


    Image Added


    Catatan:
    Sub mata anggran yang ditampilkan adalah hasil dari memilih induk mata anggaran dan yang dapat dipilih hanya yang berwarna biru".

  4. Setelah memilih induk mata anggaran dan sub mata anggaran, maka tahap selanjutnya adalah mengisikan nama pembiayaan.

    Image Added

  5. Selanjutnya dapat melakukan proses simpan dengan memilih icon simpan.

    Image Added


    setelah melakukan proses simpan, maka mata anggaran RKA akan tampil pada tabel biaya RKA.

    Image Added

Membuat Rincian Biaya RKA

Setelah melakukan pembuatan mata anggaran RKA, maka tahap selanjutnya adalah merincikan biaya untuk setiap mata anggaran RKA.

  1. Membuat rincian biaya mata anggaran RKA, dengan cara memilih icon + pada daftar mata anggran RKA.

    Image Added


    setelah memilih icon +, maka akan muncul tampilan halaman rincian biaya RKA

    Image Added

  2. Menambahkan rincian biaya RKA, dengan memilih tombol “Tambah Data"

    Image Added


    setelah memilih “Tambah data", maka akan tampil rincian biaya RKA yang digunakan untuk mengisikan SBI.

    Image Added

  3. Setelah muncul tampilan rincian RKA, administrator BPP dapat melakukan pemilihan SBI.

    Image Added


    setelah memilih SBI, maka tampilan akan menjadi seperti berikut:

    Image Added

  4. Tahap selajutnya, administrator BPP dapatmenyesuaikan Bil Satuan dan Harga Satuan sesuai ketentuan yang telah ditetapkan.

    Image Added

  5. Setelah mengisi data rincian biaya, maka administrator BPP dapat melakukan proses simpan dengan menekan tombol “Submit"

    Image Added


    setelah melakukan proses simpan, maka tampilan rincian RKA, akan menampilkan hasil pembuatan rincian biaya.

    Image Added

  6. Setelah memastikan benar, maka admin dapat mengakhiri dengan pilih tombol “Selesai"

    Image Added