Aturan penggunaan myITS Sign
Beberapa hal yang harus diperhatikan untuk civitas ITS bisa menggunakan myITS Sign dengan sempurna.
Siapa saja yang bisa melakukan tanda tangan digital di myITS Sign?
Akses tanda tangan digital bisa dilakukan oleh Civitas ITS khususnya adalah Dosen dan Tendik. Selain itu pengguna baru bisa melakukan tanda tangan digital jika sudah terdaftar dan memiliki akun BSrE.
Setiap dokumen yang akan ditandatangan digital harus menyediakan space sekitar 3 cm, untuk nanti disisipkan keterangan di footer dan qr oleh sistem
Setiap dokumen yang akan dilakukan tanda tangan digital harus menyediakan space atau jarak dari paling bawah sebanyak 3cm. Yang nantinya akan disisipkan footer oleh sistem
dari
menjadi
Jenis Tandatangan : Tandatangani dokumen tak terlihat
Tanda tangan dokumen tak terlihat adalah salaha satu jenis tandatangan yang bisa digunakan di myITS Sign, dimana dokumen yang ditandatangani tidak akan ada tambahan / bubuhan spesimen tandatangan. Sistem hanya akan menambahkan footer dan QrCode di bawah halaman dokumen.
Tanda tangan dokumen tak terlihat adalah salaha satu jenis tandatangan yang bisa digunakan di myITS Sign, dimana dokumen yang ditandatangani akan ada tambahan / bubuhan spesimen tandatangan. Spesimen tandatangan akan disisipkan berdasarkan karakter yang telah ditentukan. Contoh :